Cara Mudah Membuat Facebook Like Box di Blog

Rabu, 29 Januari 20144komentar





Salam Blogger :x , kali ini saya ingin membagi informasi tentang cara membuat facebook like box di blog. Caranya cukup mudah tinggal buat kopi satu gelas sama cerutu satu batang haha... :D bercanda sob... :x
Ok, langsung aja caranya:

1. Login ke akun Facebook kalian kemudian pada menu icon setting pilih Create Page
2. Pilih salah satu Category kemudian isi nama pages yang ingin dibuat,  kemudian centang  
I agree to Facebook Pages Term dan klik Get Started
 3. Pada tab About Isi deskripsi Pages sobat, alamat blog sobat, pilih Yes kemudian Save Info
4. Pada tab Profil Pictur pilih gambar yang akan dijadikan photo profil page dan klik Next
5. Aad to Favorites dan klik Next

6. Kemudian Skip pada Add Payment Method
7. Nah pada tahap ini saya memilih skip karena saya belum siap untuk Promote Page karena blog saya masih apa adanya dan rasanya kurang yess aja kalo langsung di promosikan :D kalau blog sobat sudah Yess Promote Page aja ;)

8. Setelah selesai membuat Page, sekarang  masuk ke http://developers.facebook.com/docs/reference/plugins/like-box/ untuk seting pluginnya. seting sesuai keinginan sobat kemudian klik Get Code

 9. Kemudian pilih code IFRAME dan copy code tersebut
10. Masuk ke dashboard sobat, pilih tata letak kemudian Aad gadget pilih HTML/Java Script dan pastekan code yang tadi.
11. Simpan dan lihat hasilnya. :t
Share this article :

+ komentar + 4 komentar

30 Januari 2014 pukul 17.26

makasi gan :) sukses ane coba :))

Posting Komentar

 

Copyright © 2011. giant cyber - All Rights Reserved

Proudly powered by Blogger